Friday, April 19, 2013

Pendekatan Pembelajaran Problem Posing

Pendekatan Pembelajaran  Problem Posing - Menurut Suryosubroto (2009:195) pendekatan pembelajaran merupakan kegiatan yang dipilih pendidik dalam proses pembelajaran yang dapat memberikan kemudahan atau fasilitas kepada peserta didik dalam menuju tercapainya tujuan yang telah ditetapkan. Sedangkan Soedjadi (dalam Harleti 2009:10) mengatakan bahwa Pendekatan pembelajaran adalah proses penyampaian atau penyajian topik pelajaran tertentu agar mempermudah siswa memahaminya.

Berkaitan dengan pendekatan pembelajaran, Herman (dalam Harleti 2009:10)  menegaskan bahwa pendekatan mengajar matematika adalah bagaimana cara penyampaian stuktur-struktur dan konsep-konsep matematika kepada siswa sedemikian rupa, sehingga mereka ikut terlibat aktif berpartisipasi dalam belajarnya.

Berdasarkan beberapa pendapat diatas dapat disimpulkan bahwa pendekatan pembelajaran matematika merupakan suatu upaya yang dilakukan pendidik untuk menyampaikan materi atau konsep-konsep matematika sehingga peserta didik ikut terlibat aktif dalam proses belajar agar dapat mencapai tujuan yang telah ditetapkan.

Salah satu pendekatan pembelajaran yang dapat memotivasi siswa untuk berpikir kritis sekaligus dialogis, kreatif dan interaktif yakni problem posing atau pengajuan masalah-masalah yang dituangkan dalam bentuk pertanyaan (Suryosubroto,2009:203). Pertanyaan-pertanyaan tersebut kemudian diupayakan untuk dicari jawabannya baik secara individu maupun bersama dengan pihak lain, misalnya dengan persera didik maupun dengan pengajar sendiri.

Pendekatan problem posing
diharapkan memancing siswa untuk menemukan pengetahuan yang bukan diakibatkan dari ketidaksengajaan melainkan melalui upaya mereka untuk mencari hubungan-hubungan dalam informasi yang dipelajarinya. Semakin luas informasi yang dimiliki akan semakin mudah pula menemukan hubungan-hubungan tersebut. Pada akhirnya, penemuan pertanyaan serta jawaban yang dihasilkan terhadapnya dapat menimbulkan  rasa puas akibat keberhasilan menemukan sendiri, baik berupa pertanyaan atau masalah maupun jawaban atas permasalahan yang diajukan.

Berikut ini adalah prosedur penilaian menggunakan pendekatan problem posing

Related Articles :



7 comments:

  1. newsmangas actualité

    ReplyDelete
  2. Ꮢówniеz dla ranczerów ѕprzedawane sa odgrodzenia PCV.

    ReplyDelete
  3. Wow, incredible blog layout! How lengthy have you been running
    a blog for? you made running a blog look easy. The entire look of
    your site is magnificent, as well as the content material!

    ReplyDelete
  4. I do not even know the way I finished up right
    here, but I believed this submit used to be good.

    I do not recognize who you are however certainly you're going to a famous blogger for those who
    aren't already. Cheers!

    ReplyDelete
  5. Le mitigeur est prêt à être installé sur l'évier.

    ReplyDelete
  6. I think what you posted made a bunch of sense. But, consider this, suppose you added a little
    content? I am not suggesting your content isn't solid., however what if you added a title
    that makes people desire more? I mean "Pendekatan Pembelajaran Problem Posing" is kinda boring.
    You should peek at Yahoo's front page and note
    how they create article titles to grab viewers
    to click. You might add a video or a pic
    or two to get people interested about everything've written.
    In my opinion, it would bring your website a little bit more interesting.

    ReplyDelete
  7. I think that everything said made a bunch of sense. However, think on this, suppose you added a little
    content? I ain't suggesting your information is not solid., however suppose you added a
    post title to maybe get people's attention? I mean "Pendekatan Pembelajaran Problem Posing" is a little vanilla.
    You should peek at Yahoo's home page and see how they create news headlines to grab viewers interested.
    You might add a related video or a picture or two to grab people interested
    about what you've got to say. In my opinion, it would make
    your posts a little bit more interesting.

    ReplyDelete